Mas Sehat | Blog Tentang Kesehatan | Mas Sehat ~ Blog Tentang Kesehatan | www.mas-sehat.com
Powered by Blogger.

INTERMEZO IMLEK

INTERMEZO IMLEK

Sebuah toko sembako mengadakan obral besar. Pagi-pagi benar sudah terlihat antrian panjang, berjejal di depan pintu toko.

Seorang lelaki tua datang, langsung memotong antrian. Orang-orang yang antri kesal,

"Hei orang tua! Antri dong...".               Si lelaki itu ditarik dan didorong ke belakang.

Rupanya lelaki itu tidak kapok. Dia mencoba untuk yang kedua kalinya. Tapi orang-orang kembali mendorongnya ke barisan paling belakang, sambil mengomelinya.

Untuk ketiga kalinya, ia kembali berjalan menuju ke depan. Kali ini orang-orang yang antri mulai hilang kesabaran, sambil menyumpahi, mereka mendorongnya dengan lebih kasar, hingga laki-laki tua itu terjatuh.

Dengan tertatih-tatih si lelaki tua itu bangun sambil berteriak sebal:

"Kalo lu olang dolong-dolong oweh lagi, oweh kagak jadi buka toko! Bialin lu olang pada antli sampe tua, haiyaaaaa!!"

Terima kasih telah membaca artikel tentang INTERMEZO IMLEK di blog Tadabbur Kubur Takabbur jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini diwebbroswer anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.

Artikel terbaru :

Mas Sehat | Blog Tentang Kesehatan | Mas Sehat ~ Blog Tentang Kesehatan | www.mas-sehat.com